Daftar Skuad Pemain Timnas Italia Terbaru [EURO 2021]
09/07/21
1 Komentar
Daftar pemain timnas Italia terbaru - Italia merupakan salah satu negara dengan tradisi kuat di olahraga sepakbola. Italia dikenal kerap menjadi juara turnamen-turnamen besar seperti World Cup atau Euro. Skuad timnas Italia terbaru saat ini tetap memiliki kualitas bagus dan dianggap sebagai salah satu yang terbaik di Eropa.
Faktanya timnas Gli Azzuri telah mengoleksi total 4 gelar Piala Dunia (1934, 1938, 1982, 2006) dan 2 kali menjadi runner up (1970, 1994), serta mengoleksi 2 gelar Piala Eropa (1968, 2020) dan 2 kali menjadi runner up (2000, 2012). Rekor ini menjadikan timnas Italia sebagai salah satu timnas terbaik di Eropa dan juga dunia.
Mereka juga dikenal memiliki banyak legenda sepakbola hebat seperti Paolo Rossi, Roberto Baggio, Dino Zoff, Giuseppe Meazza, Gianni Rivera, Sandro Mazzola dan Franco Baresi. Di tahun 2000an, pemain terbaik Italia seperti Paolo Maldini, Fabio Cannavaro, Alessandro Del Piero, Francesco Totti, Andrea Pirlo hingga Gianluigi Buffon jadi yang terdepan.
Keadaan Italia beberapa tahun terakhir tidak terlalu baik setelah gagal lolos ke Piala Dunia 2018. Kini pelatih Roberto Mancini harus segera berbenah untuk persiapan UEFA Euro 2020. Para pemain senior tetap dipercaya dalam skuad Italia terbaru, sebut saja seperti Leonardo Bonucci, Jorginho, Marco Verratti dan Lorenzo Insigne.
Sementara para pemain muda Italia yang berbakat seperti Federico Chiesa, Nicolo Barella, Alessandro Bastoni, dan Gianluigi Donnarumma juga kerap mendapat kesempatan dalam susunan pemain Italia terbaru saat ini di tiap-tiap posisi.
Berikut ini merupakan nama pemain timnas Italia terbaru yang dipanggil dalam skuad untuk berlaga di UEFA Euro 2021 selengkapnya.
(baca juga daftar pemain Juventus)
Berikut perkiraan formasi Italia yang akan digunakan pada tiap pertandingan berupa susunan pemain Italia di tiap posisi.
Faktanya timnas Gli Azzuri telah mengoleksi total 4 gelar Piala Dunia (1934, 1938, 1982, 2006) dan 2 kali menjadi runner up (1970, 1994), serta mengoleksi 2 gelar Piala Eropa (1968, 2020) dan 2 kali menjadi runner up (2000, 2012). Rekor ini menjadikan timnas Italia sebagai salah satu timnas terbaik di Eropa dan juga dunia.
Mereka juga dikenal memiliki banyak legenda sepakbola hebat seperti Paolo Rossi, Roberto Baggio, Dino Zoff, Giuseppe Meazza, Gianni Rivera, Sandro Mazzola dan Franco Baresi. Di tahun 2000an, pemain terbaik Italia seperti Paolo Maldini, Fabio Cannavaro, Alessandro Del Piero, Francesco Totti, Andrea Pirlo hingga Gianluigi Buffon jadi yang terdepan.
Keadaan Italia beberapa tahun terakhir tidak terlalu baik setelah gagal lolos ke Piala Dunia 2018. Kini pelatih Roberto Mancini harus segera berbenah untuk persiapan UEFA Euro 2020. Para pemain senior tetap dipercaya dalam skuad Italia terbaru, sebut saja seperti Leonardo Bonucci, Jorginho, Marco Verratti dan Lorenzo Insigne.
Sementara para pemain muda Italia yang berbakat seperti Federico Chiesa, Nicolo Barella, Alessandro Bastoni, dan Gianluigi Donnarumma juga kerap mendapat kesempatan dalam susunan pemain Italia terbaru saat ini di tiap-tiap posisi.
Berikut ini merupakan nama pemain timnas Italia terbaru yang dipanggil dalam skuad untuk berlaga di UEFA Euro 2021 selengkapnya.
(baca juga daftar pemain Juventus)
Daftar Pemain Timnas Italia Terbaru
Pelatih : Roberto Mancini
Kapten : Giorgio Chiellini
Kapten : Giorgio Chiellini
No | Nama Pemain | Negara | Posisi |
1 | Salvatore Sirigu | Torino | GK |
21 | Gianluigi Donnarumma | AC Milan | GK |
26 | Alex Meret | Napoli | GK |
2 | Giovanni Di Lorenzo | Napoli | DF |
3 | Giorgio Chiellini | Juventus | DF |
4 | Leonardo Spinazzola | AS Roma | DF |
13 | Emerson Palmieri | Chelsea | DF |
15 | Francesco Acerbi | Lazio | DF |
19 | Leonardo Bonucci | Juventus | DF |
23 | Alessandro Bastoni | Inter Milan | DF |
24 | Alessandro Florenzi | PSG | DF |
26 | Rafael Toloi | Atalanta | DF |
5 | Manuel Locatelli | Sassuolo | MF |
6 | Marco Verratti | PSG | MF |
7 | Gaetano Castrovilli | Fiorentina | MF |
8 | Jorginho | Chelsea | MF |
12 | Matteo Pessina | Atalanta | MF |
14 | Federico Chiesa | Juventus | MF |
16 | Bryan Cristante | AS Roma | MF |
18 | Nicolo Barella | Inter Milan | MF |
20 | Federico Bernardeschi | Juventus | MF |
9 | Andrea Belotti | Torino | FW |
10 | Lorenzo Insigne | Napoli | FW |
11 | Domenico Berardi | Sassuolo | FW |
17 | Ciro Immobile | Lazio | FW |
22 | Giacomo Raspadori | Sassuolo | FW |
Prediksi Formasi Italia
Pelatih : Roberto Mancini (Italia)Berikut perkiraan formasi Italia yang akan digunakan pada tiap pertandingan berupa susunan pemain Italia di tiap posisi.
Donnarumma
Di Lorenzo - Bonucci - Chiellini - Spinazzola
Verratti - Jorginho - Barella
Chiesa - Immobile - Insigne
Itulah info tentang daftar pemain Italia terbaru selengkapnya. Pemilihan seleksi daftar pemain Italia terbaru akan berbeda-beda tiap waktu, tergantung dengan performa, kondisi kebugaran pemain dan faktor kebutuhan tim. Kita nantikan kebangkitan skuad Italia terbaru ke depannya.Di Lorenzo - Bonucci - Chiellini - Spinazzola
Verratti - Jorginho - Barella
Chiesa - Immobile - Insigne
good info
BalasHapus