175+ Kode Telepon Negara Dunia Untuk Panggilan Internasional [Lengkap]
02/08/18
Tambah Komentar
Kode telepon negara di dunia - Tiap negara memiliki kode nomor telepon yang berbeda-beda. Artinya jika kita menelepon nomor dari luar negeri, maka harus menambahkan kode telepon negara yang bersangkutan agar bisa tersambung. Kode panggilan internasional menjadi penting dan seolah menjadi identitas tiap negara di dunia.
Panggilan komunikasi lewat telepon memang menjadi hal penting di era teknologi seperti sekarang. Dengan telepon atau ponsel, kita bisa menelepon orang lain di belahan dunia manapun, asalkan sama-sama memiliki telepon/hp.
Namun jika ingin melakukan panggilan internasional, harus ada kode telepon negara yang dimasukkan di awal nomor telepon. Daftar kode telepon negara ini telah diatur oleh International Telephon Union (ITU).
Kode nomor telepon negara dunia ini dikenal sebagai International Direct Dialling (kode IDD) atau International Subscriber Dialling (kode ISD). Kode telepon internasional bisa berupa 2 digit angka atau 3 digit angka.
Tiap negara memiliki kode area telepon yang berbeda-beda. Kode telepon Indonesia sendiri adalah +62, lalu bagaimana dengan kode telepon negara lainnya? Di bawah ini akan dibagikan daftar kode nomor telepon internasional dari seluruh negara-negara di dunia.
(baca juga sejarah internet lengkap)
Keterangan khusus :
Panggilan komunikasi lewat telepon memang menjadi hal penting di era teknologi seperti sekarang. Dengan telepon atau ponsel, kita bisa menelepon orang lain di belahan dunia manapun, asalkan sama-sama memiliki telepon/hp.
Namun jika ingin melakukan panggilan internasional, harus ada kode telepon negara yang dimasukkan di awal nomor telepon. Daftar kode telepon negara ini telah diatur oleh International Telephon Union (ITU).
Kode nomor telepon negara dunia ini dikenal sebagai International Direct Dialling (kode IDD) atau International Subscriber Dialling (kode ISD). Kode telepon internasional bisa berupa 2 digit angka atau 3 digit angka.
Tiap negara memiliki kode area telepon yang berbeda-beda. Kode telepon Indonesia sendiri adalah +62, lalu bagaimana dengan kode telepon negara lainnya? Di bawah ini akan dibagikan daftar kode nomor telepon internasional dari seluruh negara-negara di dunia.
(baca juga sejarah internet lengkap)
Kode Nomor Telepon Negara di Dunia
- Afghanistan = 93
- Afrika Selatan = 27
- Albania = 355
- Aljazair = 213
- Amerika Serikat = 1
- Andorra = 376
- Angola = 244
- Antigua & Barbuda = 1-268
- Arab Saudi = 966
- Argentina = 54
- Armenia = 374
- Australia = 61
- Austria = 43
- Azerbaijan = 994
- Bahama = 1-242
- Bahrain = 973
- Bangladesh = 880
- Barbados = 1-246
- Belanda = 31
- Belarus = 375
- Belgia = 32
- Belize = 501
- Benin = 229
- Bhutan = 975
- Bolivia = 591
- Bosnia & Herzegovina = 387
- Botswana = 267
- Brasil = 55
- Brunei Darussalam = 673
- Bulgaria = 359
- Burkina Faso = 226
- Burundi = 257
- Chad = 235
- Chili = 56
- China = 86
- Denmark = 45
- Djibouti = 253
- Dominika = 1-767
- Ekuador = 593
- El Salvador = 503
- Eritrea = 291
- Estonia = 372
- Ethiopia = 251
- Fiji = 679
- Filipina = 63
- Finlandia = 358
- Gabon = 241
- Gambia = 220
- Georgia = 995
- Ghana = 233
- Grenada = 1-473
- Guatemala = 502
- Guinea = 224
- Guinea Bissau = 245
- Guinea Khatulistiwa = 240
- Guyana = 592
- Haiti = 509
- Honduras = 504
- Hong Kong = 852
- Hongaria = 36
- India = 91
- Indonesia = 62
- Inggris (Britania Raya) = 44
- Irak = 964
- Iran = 98
- Irlandia = 353
- Islandia = 354
- Israel = 972
- Italia = 39
- Jamaika = 1-876
- Jepang = 81
- Jerman = 49
- Kamboja = 855
- Kamerun = 237
- Kanada = 1
- Kazakhstan = 7
- Kenya = 254
- Kepulauan Marshall = 692
- Kepulauan Solomon = 677
- Kirgizstan = 996
- Kiribati = 686
- Kolombia = 57
- Komoro = 269
- Korea Selatan = 82
- Korea Utara = 850
- Kosta Rika = 506
- Kroasia = 385
- Kuba = 53
- Kuwait = 965
- Laos = 856
- Latvia = 371
- Lebanon = 961
- Lesotho = 266
- Liberia = 231
- Libya = 218
- Liechtenstein = 423
- Lithuania = 370
- Luksemburg = 352
- Madagaskar = 261
- Makao = 853
- Makedonia = 389
- Maladewa = 960
- Malawi = 265
- Malaysia = 60
- Mali = 223
- Malta = 356
- Maroko = 212
- Mauritania = 222
- Mauritius = 230
- Meksiko = 52
- Mesir = 20
- Mikronesia = 691
- Moldova = 373
- Monako = 377
- Mongolia = 976
- Montenegro = 382
- Mozambik = 258
- Myanmar = 95
- Namibia = 264
- Nauru = 674
- Nepal = 977
- Niger = 227
- Nigeria = 234
- Nikaragua = 505
- Norwegia = 47
- Oman = 968
- Pakistan = 92
- Palau = 680
- Panama = 507
- Pantai Gading = 225
- Papua Nugini = 675
- Paraguay = 595
- Peru = 51
- Polandia = 48
- Portugal = 351
- Prancis = 33
- Qatar = 974
- Republik Afrika Tengah = 236
- Republik Ceko = 420
- Republik Demokratik Kongo = 242
- Republik Dominika = 1-809; 1-829
- Republik Kongo = 243
- Rumania = 40
- Rusia = 7
- Rwanda = 250
- Saint Kitts & Nevis = 1-869
- Saint Lucia = 1-758
- Saint Vincent & the Grenadines = 1-784
- Samoa = 685
- San Marino = 378
- Sao Tome & Principe = 239
- Selandia Baru = 64
- Senegal = 221
- Serbia = 381
- Seychelles = 248
- Sierra Leone = 232
- Singapura = 65
- Siprus = 357
- Slovenia = 386
- Slowakia = 421
- Somalia = 252
- Spanyol = 34
- Sri Lanka = 94
- Sudan = 249
- Sudan Selatan = 211
- Suriah = 963
- Suriname = 597
- Swaziland = 268
- Swedia = 46
- Swiss = 41
- Taiwan = 886
- Tajikistan = 992
- Tanjung Verde = 238
- Tanzania = 255
- Thailand = 66
- Timor Leste = 670
- Togo = 228
- Tonga = 676
- Trinidad & Tobago = 1-868
- Tunisia = 216
- Turki = 90
- Turkmenistan = 993
- Tuvalu = 688
- Uganda = 256
- Ukraina = 380
- Uni Emirat Arab = 971
- Uruguay = 598
- Uzbekistan = 998
- Vanuatu = 678
- Venezuela = 58
- Vietnam = 84
- Yaman = 967
- Yordania = 962
- Yunani = 30
- Zambia = 260
- Zimbabwe = 263
- Untuk menambahkan kontak dari Inggris, mulailah dengan tanda tambah "+" lalu diikuti dengan kode negara (+44) dan hilangkan awalan 0.
- Semua nomor telepon Argentina (+54) harus diberi angka 9 di antara kode negara dan kode area. Awalan '15' juga harus dihilangkan. Nomor telepon akhirnya akan memiliki total 13 digit seperti berikut: +54 9 xxx xxx xxxx.
- Nomor telepon Meksiko memerlukan angka '1' setelah +52.
Nah itulah daftar kode telepon negara di dunia secara internasional terlengkap. Indonesia memiliki kode nomor +62 di tiap nomor telepon yang terdaftar. Jika ingin menelepon nomor dari luar negeri harus menambahkan kode telepon di depan nomor sesuai negaranya.
Belum ada Komentar untuk "175+ Kode Telepon Negara Dunia Untuk Panggilan Internasional [Lengkap]"
Posting Komentar