101+ Nama-Nama Suku di Papua dan Wilayahnya [Terlengkap]

Nama suku di Papua - Indonesia adalah negara yang beragam. Ada ratusan nama-nama suku di Indonesia dari ujung barat ke ujung timur. Kali ini akan khusus dibahas nama-nama suku di Papua yakni pulau Papua yang meliputi wilayah Indonesia dan Papua Nugini.

Pulau Papua terdiri dari wilayah Indonesia di bagian barat serta wilayah Papua Nugini di bagian timur. Pulau ini menempati urutan kedua pulau terbesar di dunia. Total luas pulau Papua adalah 785 kilometer persegi dan terletak di kawasan Melanesia.

Suku-suku di Papua adalah suku-suku yang tinggal di pulau Papua. Mereka satu rumpun dengan penduduk benua Australia asli yaitu suku Aborigin. Wilayah Papua di Indonesia dibagi menjadi Papua dan Papua Barat yang termasuk dalam 34 provinsi di Indonesia.

Ada banyak suku bangsa di Papua dengan beragam adat dan bahasa. Diperkirakan ada lebih dari 400 suku di Papua di wilayah Indonesia. Sementara di wilayah Papua Nugini, diestimasikan ada lebih 800 bahasa di antara semua suku yang ada.

Hal ini membuat Papua menjadi salah satu pulau atau daerah paling beragam, baik dari segi suku dan bahasa. Indonesia harus bangga memiliki keberagaman di tiap wilayahnya, termasuk di Papua dan perbedaan ini harus dijadikan untuk memperkuat persatuan bangsa.

Nama Suku di Papua

Nama-Nama Suku di Papua


Berikut ini adalah nama-nama suku bangsa di Papua, meliputi suku di Papua wilayah Indonesia (bagian barat) dan wilayah Papua Nugini (wilayah timur).

Nama Suku di Papua Wilayah Indonesia (Bagian Barat)



  • Amungme
  • Anggi
  • Ansus
  • Arfak
  • Arguni
  • Asmat
  • Awiu
  • Ayamaru
  • Bantata
  • Bauzi
  • Biak
  • Bintuni
  • Dani
  • Demta
  • Ekari
  • Empur
  • Enggros
  • Fayu
  • Genyem
  • Guai
  • Hattam
  • Iha
  • Jakui
  • Kamoro
  • Kapauku
  • Kiman
  • Kombay
  • Korowai
  • Koteka
  • Lani
  • Mairasi
  • Mamberamo
  • Mandobo
  • Manikiom
  • Mapia
  • Marind
  • Marindanim
  • Matbat
  • Mee
  • Mejbrat
  • Mek
  • Meyakh
  • Mimika
  • Misol
  • Moni
  • Moskona
  • Muyu
  • Nafri
  • Numfor
  • Papua
  • Sawi
  • Sempan
  • Sentani
  • Souk
  • Tobati
  • Waigeo
  • Wambon
  • Wamesa
  • Waropen
  • Wolani
  • Yali

Nama Suku di Papua Wilayah Papua Nugini (Bagian Timur)



  • Abelam
  • Angave
  • Angu
  • Baining
  • Baruya
  • Bilibil
  • Chambri
  • Enga
  • Etoro
  • Fore
  • Gadsup
  • Gogodala
  • Haroli
  • Hewa
  • Huli
  • Iatmul
  • Kaluli
  • Kwoma
  • Koteka
  • Maisin
  • Mian
  • Min
  • Motuan
  • Mundugumor
  • Ogea
  • Orokaiva
  • Sambia
  • Swagap
  • Tairora
  • Takia
  • Tanga
  • Telefol
  • Tolai
  • Tsembaga
  • Urapmin
  • Wiru
  • Wola
  • Wopkaimin
  • Yimas
  • Zia

Nah itulah kumpulan 100+ nama suku di Papua baik di wilayah Indonesia atau Papua Nugini. Banyaknya suku bangsa di Papua menjadi unik dan menjadi bukti beragamnya suku-suku di Indonesia. Semoga bisa menambah wawasan.

Belum ada Komentar untuk "101+ Nama-Nama Suku di Papua dan Wilayahnya [Terlengkap]"

Posting Komentar